Jumat, 03 Agustus 2012
K-I-T-A
HAI!!!! Gue mau curhat nih, pemakaian bahasanya lebih halus ya;p Sekarang pake aku-kamu bukan gue-elo hehe Cekidot....
Ternyata 3 tahun telah berlalu. 3 tahun yg tak pernah ku lupa, masa-masa kegalauan TO the MAX yg pernah aku rasakan selama aku hidup di dunia.
Mungkin aku bodoh menunggu mu selama 3 tahun ini. Aku yg selalu memperhatikan mu diam-diam, aku yg selalu merindukan mu, aku yg selalu di kecewakan berulang kali oleh mu, aku yg selalu setia menunggu mu, aku yg selalu melihat mu bersama orang lain, aku yg selalu galau karena mu. Cukup sudah semua yg ku rasakan, betapa pahit dan manisnya kenangan yg telah kau berikan pada ku.
Aku rasa kita memang tidak di takdirkan untuk bersama, terlalu jauh jarak di antara kita.
Meski aku tahu dahulu kita pernah memiliki rasa "itu". Tapi kau tak pernah mau mengatakannya pada ku, hingga kau pergi bersama dengan yg lain.
Hingga kini aku tak pernah bisa menebak jalan pikiran mu, apa yg akan kau lakukan terhadap ku? membuatku bangkit lagi? ataukah membuatku jatuh ke jurang cinta yg tak pernah ada ujungnya?
Dalam 3 tahun ini banyak sekali kesempatan yg telah kau lewatkan, bahkan tidak bisa dihitung dengan jari.
Banyak sekali kenangan pahit yg kau sisakan di hatiku.
Kali ini rasanya aku tak mampu lagi memberikan mu kesempatan, meski kau mengemis padaku sekalipun.
Saat kau butuh, kau datang padaku. Saat kau tak butuh aku, kau datang pada dia.
Aku tahu sekarang kau telah punya pacar, tapi sadarlah untuk tidak selalu perhatian dan peduli padaku. Jangan hanya membuat harapan kosong yg hanya membuatku terus berharap tanpa kepastian.
Terimakasih membuat hidupku lebih berwarna selama 3 tahun ini.
Mulai dari saat ini aku yakin akan melepaskan mu, sekarang kau bebas. Terbanglah ke tempat yg paling kau sukai.
Aku akan menghindar sejauh mungkin dari hidup mu.
Aku tak mau menjadi perusak hubungan orang lain. Padahal aku tahu, di hatimu masih ada aku. Walaupun posisi ku dihatimu hanya sebatas butiran debu yg menempel di antara ribuan kenangan.
Bahagialah kamu bersamanya, jangan buat dia sakit seperti kau menyakiti aku.
Tak akan pernah ada aku lagi.
Aku hanyalah aku.
Kamu hanyalah kamu.
Di kisah kehidupan kali ini Aku dan Kamu takkan pernah menjadi "KITA"
Hanya Kamu dan Dia yg akan menjadi "KITA"
Categories
Kisah sedih
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Jumat, 03 Agustus 2012
K-I-T-A
HAI!!!! Gue mau curhat nih, pemakaian bahasanya lebih halus ya;p Sekarang pake aku-kamu bukan gue-elo hehe Cekidot....
Ternyata 3 tahun telah berlalu. 3 tahun yg tak pernah ku lupa, masa-masa kegalauan TO the MAX yg pernah aku rasakan selama aku hidup di dunia.
Mungkin aku bodoh menunggu mu selama 3 tahun ini. Aku yg selalu memperhatikan mu diam-diam, aku yg selalu merindukan mu, aku yg selalu di kecewakan berulang kali oleh mu, aku yg selalu setia menunggu mu, aku yg selalu melihat mu bersama orang lain, aku yg selalu galau karena mu. Cukup sudah semua yg ku rasakan, betapa pahit dan manisnya kenangan yg telah kau berikan pada ku.
Aku rasa kita memang tidak di takdirkan untuk bersama, terlalu jauh jarak di antara kita.
Meski aku tahu dahulu kita pernah memiliki rasa "itu". Tapi kau tak pernah mau mengatakannya pada ku, hingga kau pergi bersama dengan yg lain.
Hingga kini aku tak pernah bisa menebak jalan pikiran mu, apa yg akan kau lakukan terhadap ku? membuatku bangkit lagi? ataukah membuatku jatuh ke jurang cinta yg tak pernah ada ujungnya?
Dalam 3 tahun ini banyak sekali kesempatan yg telah kau lewatkan, bahkan tidak bisa dihitung dengan jari.
Banyak sekali kenangan pahit yg kau sisakan di hatiku.
Kali ini rasanya aku tak mampu lagi memberikan mu kesempatan, meski kau mengemis padaku sekalipun.
Saat kau butuh, kau datang padaku. Saat kau tak butuh aku, kau datang pada dia.
Aku tahu sekarang kau telah punya pacar, tapi sadarlah untuk tidak selalu perhatian dan peduli padaku. Jangan hanya membuat harapan kosong yg hanya membuatku terus berharap tanpa kepastian.
Terimakasih membuat hidupku lebih berwarna selama 3 tahun ini.
Mulai dari saat ini aku yakin akan melepaskan mu, sekarang kau bebas. Terbanglah ke tempat yg paling kau sukai.
Aku akan menghindar sejauh mungkin dari hidup mu.
Aku tak mau menjadi perusak hubungan orang lain. Padahal aku tahu, di hatimu masih ada aku. Walaupun posisi ku dihatimu hanya sebatas butiran debu yg menempel di antara ribuan kenangan.
Bahagialah kamu bersamanya, jangan buat dia sakit seperti kau menyakiti aku.
Tak akan pernah ada aku lagi.
Aku hanyalah aku.
Kamu hanyalah kamu.
Di kisah kehidupan kali ini Aku dan Kamu takkan pernah menjadi "KITA"
Hanya Kamu dan Dia yg akan menjadi "KITA"
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar